CARA MENGEMBALIKAN FILE YANG TERHAPUS TERFORMAT ATAU HILANG


File atau data data merupakan hal yang sangat penting bagi kita semua namun apakah jadi nya apabila hal yang tidak diinginkan terjadi, UupssS....Apalagi data tersebut adalah data perusahan ataupun data dikantor anda, misalkan saja nih.... file anda terhapus, terformat atu hilang nah kebayangkan....???.
bagaimana jadinya, tapi anda jangan perlu khawatir pada artikel kali ini saya akan mengajarkan bagaimana cara mengembalikan file atau data-data yang terformat atau terhapus, Pada artikel ini kita mengunakan aplikasi yang bernama,sesuai aplikasinya yaitu RECOVER MY FILES. yang artinya "mengembalikan file saya" aplikasi ini sangat harus untuk digunakan, selain mengembalikan data data aplikasi ini juga dapat mengembalikan file anda seperti Doc, Mp3, Vidio, dll.


Ok...Langsung saja kita ke tutorial cara mengembalikan file atau data yang terhapus atau terformat "Loos File".


  1. Pertama yang harus dilakukan adalah mendownload aplikasinya, Silahkan temen-temen buka browser kalian terserah mau menggunakan Mozilla Firefox, atau google Chrome atau aplikasi apa saja yang temen-temen pakai di computernya.
  2. Kemudian cari aplikasi nya silahkan searching "Download aplikasi recover my Files Gratis" nah nanti pasti banyak yang muncul silahkan temen temen downoad, saya sarankan sebaiknya teman-teman mendownloadnya menggunakan IDM.
  3. Setelah selesai silahkan insatall aplikasinya seperti biasa kemudian Run atau jalankan aplikasinya. Lihat pada gambar.

  • Setelah aplikasinya terbuka silahkan pilih kalau mau nengembalikan data yang ada di falash disk recover files dan kalau mau mengembalikan data yang ada di Hardisk pilih recover Drive kemudian Klik Next.




  • Kemudian silahkan pilih partisi ata Local  disk yang mau di kembalikan datannya, misalkan C,D,E,F dll, kemudian Klik Next. tunggu hingga prosesnya selesai.





  • Kalau sudah selesai silahkan centang file yang temen temen inginkan atau file tadinya terhapus,kemudian klik save.
Selesai..........semoga bermanfaat, silahkan dicoba sendiri yaaaaaaaa..........


Salam,

Mas Fi Tutorial

Popular posts from this blog

EVIEWS 13

Cara mengatasi Toolbars SPSS 25 26 27 Yang Hilang

Gabung Sekarang ke Channel Nafi Im Tutorial!